Scroll untuk baca artikel
HeadlineKabar

5 Rekomendasi mobil keluarga di bawah Rp 100 juta, cocok untuk berlebaran

383
×

5 Rekomendasi mobil keluarga di bawah Rp 100 juta, cocok untuk berlebaran

Sebarkan artikel ini

Terkenal bandel dan tangguh

Sumber: Wikipedia

Momen lebaran merupakan momen yang sangat membahagiakan bagi umat islam. Dimana saat lebarran mereka bisa berkumpul bermaaf-maafan bersama keluarga dan saudara.

Sebagian umat islam waktu lebaran juga sering digunakan untuk mudik atau pulang kampung yaitu pulang ke tanah kelahiran setelah sekian lama merantau atau bekerja di luar daerah. Untuk itu bagi anda yang sedang mencari kendaraan khususnya mobil untuk pertama kali yang cocok sebagai alat transportasi mudik anda, ini beberapa rekomendasi mobil dibawah Rp 100 jt yang cocok untuk keperluam mudik lebaran.

1. Kijang kapsul

Sumber: Wikipedia

Mobil legendaris satu ini cukup dikenal karena ketangguhan dan kanyamanannya. Hadir dalam berbagai varian mulai SX, SSX, SGX, RANGGA, LX, LSX, LGX, dan KRISTA.

Baca Juga:   Spesifikasi All New Honda WR-V, Tampil Gagah dan Sporty

Kijang kapsul mulai diprosuksi tahun 1997 dengan mesin 1.800 berkode 7K hingga tahun 2004 berkapasitas 2.000 cc berkode 1RZ-E.

Moil yang masuk kategori multi purpose vehicle (MPV) ini memiliki konfigurasi 7 penumpang dengan sangat nyaman. Mobil ini dibandrol dengan harga kisaran Rp 80 jutaan untuk tipe LGX tahun 2004 dengan kondisi yang siap kerja.

2. Kijang Innova

kijang innova/sumber: wikipedia

Merupakan generasi lanjutan dari kijang kapsul. Kijang Innova memiliki struktur rangka baru dengn model yang baru. Mendapat penambahan terutama dari segi kenyamanan Kijang Innova ini mulai diproduksi pada ahun 2005

Bermesin 1TR-FE dengan teknologi VVT-i berkapasitas 2.000 cc mobil ini mampu mengangkut hingga 7 penumpang dengan sangat nyaman. Di beberapa situs online mobil ini dibandrol dengan harga RP 70 jutaan untuk tahun 2005 dengan bermesin bensin.

Baca Juga:   Spesifikasi All New Honda WR-V, Tampil Gagah dan Sporty

3. Avanza

Mobil dengan julukan baby Innova ini juga sangat cocok untuk rekomendasi pilihan mobil duntuk berlebaran. Mobil yang diperkanalkan di tahun 2003 ini memiliki varian tipe E dan G.

Di tahun 2006 mesin avanza mengalami penyeegaran dengan penamahan teknologi VVT-i dengan kode K3-VE 1300 cc mesin yang juga terkenal cukup bandel dan ramah perawatan.

Mobil berkapasitas 7 penumpang ini dijual di beberapa situs jual beli mobil bekas dengan harga 95 juta untuk tipe G ditahun 2010.

4. XENIA

Kembaran dari Avanza ini cukup laris dan diminati di pasar Indonesia. Meluncur berbarengan dengan avanza di tahun 2003.

Xenia memiliki beberapa varian Mi dan Li untuk mesin EJ-DE dengan kapasitas 1.000 cc dan tipe xi dengan mesin K3-DE 4 Silinder dengan kapasitas 1.300 cc.

Baca Juga:   Spesifikasi All New Honda WR-V, Tampil Gagah dan Sporty

Mobil ini bisa anda dapatkan dengan harga Rp 70 jutaan untuk tipe XI Sporty. Bila beruntung anda juga bisa mendapatkan Xenia generasi ke 2 bermesin 1.000 cc di harga RP 90 jutaan.

5. Panther

Sumber: Wikipedia

Bagi anda yang pecinta deasel. Mobil ini sangat cocok untuk anda miliki, terkenal dengan badaknya mesin, mobil ini juga sangat irit bahan bakar dan juga perawatan yang sangat mudah.

Memiliki msein berkode 4JA1-L 2.500 cc mesin yang bertenaga melibas kondisi jalan di Indonesia. Mobil berkapasitas 7 penumpang ini bisa anda beli dengan harga RP 80 jutaan untuk panther di tahun 2001.