kucing seringkali bertingkah lucu dan menggemaskan. Mereka memiliki kepribadian yang unik dan tingkah laku yang menghibur, menjadikannya hewan yang sangat menghibur. Tingkah laku lucu kucing dapat terjadi dalam berbagai situasi sehari-hari.
Misalnya, saat kucing bermain dengan mainan mereka, mereka dapat menampilkan gerakan yang lincah, melompat-lompat, atau mengejar bayangan mereka sendiri dengan penuh semangat. Kucing juga dapat melakukan tingkah laku lucu saat mereka berusaha memanjat tempat-tempat yang tinggi atau mengintai dengan tatapan tajam dari tempat tersembunyi. Ekspresi wajah mereka yang imut dan mata yang melotot juga dapat membuat kita tertawa.
Selain itu, kucing seringkali bisa terlihat menggemaskan saat mereka tidur dengan posisi yang aneh, menggeliat dengan penuh kenikmatan, atau bahkan saat mereka mengoceh atau merespons dengan suara-suara lucu.
Seperti dalam video yang dibagikan oleh akun TikTok funniuk ini. Dalam video tersebut terlihat ada seekor kucing yang lucu dan menggemaskan.
@funniuk cat pro #cat #fyp #usa #viral #pageforyou #foryoupage #uk #funny ♬ оригинальный звук – Мешапчики
Tampak kucing itu tidak hanya lucu namun juga hebat sehingga membuat netizen terkagum-kagum. Bagaimana tidak, kucing itu ternyata bisa berlari di atas air cukup jauh. Seakan kucing itu mempunyai ilmu khusus seperti dapat mengontrol cakra dikakinya seperti dalam anime Naruto.
Sontak video tersebut sukses mencuri perhatian publik. Tak sedikit netizen yang dibikin kagum dengan aksi kucing itu.
Komentar Netizen
“numpang naek masbro” tulis akun xyrus.
“di luar nurul ????????????” tambah akun kumaha_we_atuh.
“wow????????” imbuh akun akira.